Posts in Indonesia
Imbauan: Indonesia AirAsia sediakan pilihan fleksibilitas bagi penumpang dari dan ke Bali selama penyelenggaraan G20 Summit

Sehubungan dengan pembatasan operasional Bandara I Gusti Ngurah Rai untuk penerbangan reguler pada tanggal 13-17 November 2022 selama penyelenggaraan G20 Summit di Bali, Indonesia AirAsia tetap menyediakan layanan penerbangan pada rute dan jadwal tertentu khususnya bagi yang akan menghadiri rangkaian kegiatan G20 Summit atau bagi masyarakat yang akan melakukan perjalanan udara untuk kepentingan esensial dari dan ke Bali. AirAsia juga menyediakan pilihan fleksibilitas bagi para penumpang yang ingin menyesuaikan ulang keberangkatannya, dan pilihan kompensasi bagi penumpang yang terdampak pembatalan penerbangan.

Read More
Travel Advisory: Indonesia AirAsia Offers Flexibility Options for Guests Flying to and from Bali during the G20 Summit Restrictions Period

Following the government’s recent advisory regarding operational restrictions of I Gusti Ngurah Rai Airport for regular scheduled flights throughout the G20 Summit period from 13 to 17 November 2022, AirAsia is committed to continue providing flight services for selected routes and schedules, especially for the G20 Summit attendees and participants and for others who travel for essential purposes from and to Bali. AirAsia also provides flexibility options for guests who wish to re-adjust their departure, and a service recovery option for those whose flights are affected by cancellation.

Read More
Hubungkan dua kota wisata, AirAsia resmi beroperasi di rute Medan-Bandung PP

AirAsia resmi menambah konektivitasnya di rute domestik dengan melakukan penerbangan kembali rute Medan-Bandung PP pada 21 Juli 2022. Penerbangan perdana dari Bandara Internasional Kualanamu menuju Bandara Internasional Husein Sastranegara berangkat pada pukul 12.30 WIB dan mengangkut 179 penumpang atau dengan tingkat keterisian 99%. Penerbangan pada rute ini dilayani menggunakan pesawat Airbus A320 berkapasitas 180 penumpang dengan jatah bagasi gratis 20 kg.

Read More